Page 59 - 063-mei
P. 59

(EMS) yang dapat mempersingkat waktu olahraga, dari   diberlakukannya Pembatasan Sosial  Berskala Besar.
              20 menit sama dengan tiga jam di gym konvensional.   “Board of director sendiri memutuskan untuk tidak
                 Pelantun tembang populer ‘Kenangan Terindah’   digaji, supaya fair,” tutur ayah satu putri ini
              ini pun terus mengembangkan inovasi. Sadar bahwa   dengan realistis.
              banyak orang yang ingin memulai hidup sehat The Fit   Adanya perubahan perilaku konsumen selama
              Company kemudian membuka Fit Lokal, restoran cepat   masa pandemi Covid-19 turut berpengaruh pada
              saji yang menyediakan makanan sehat rendah kalori.   keberlangsungan bisnis lokal. Para pelaku bisnis
              Jeli melihat peluang di bidang food & beverage, mereka   dituntut untuk cepat beradaptasi, berpikir kreatif,
              meluncurkan Fitmee dua tahun lalu. “Mi instan adalah   dan cermat mengambil langkah untuk memenuhi
              jenis makanan yang sangat digemari oleh masyarakat   kebutuhan masyarakat. 20FIT misalnya, resmi
              dunia, termasuk penduduk Indonesia. Kemudahan   meluncurkan VirtuFIT, kelas virtual personal dengan
              penyajian dan rasanya yang nikmat membuat mi    pelatih kebugaran pertama di Indonesia belum
              instan menjadi salah satu makanan favorit di berbagai   lama ini. Dibuat dengan konsep one-on-one virtual
              kesempatan, termasuk saat berbuka puasa,” ujar Bams.  coaching, memungkinkan pengguna berolahraga
                 Berbeda dari mi instan biasa yang dibuat dari   secara interaktif dengan personal coach, tanpa perlu
              tepung terigu atau tepung beras, Fitmee dibuat   melakukan kontak fisik.
              dari bahan dasar konnyaku. Dengan kandungan        Dengan pendekatan seperti ini, keamanan
              97% air dan 3% fiber glucomannan, kadar kalorinya   pengguna selama berolahraga lebih terjamin,
              jauh lebih rendah dibandingkan mi instan        meskipun olahraga dilakukan secara virtual. Pelatih
              biasa. Konnyaku berasal dari tanaman konjac, banyak   kebugaran (personal coach) ditugaskan fokus pada
              tumbuh di negara sub-tropis serta tropis, seperti   satu pengguna dalam satu sesi latihan. Mulai dari
              Jepang dan Indonesia. Kandungan yang tersimpan   menunjukkan gerakan olahraga yang benar, hingga
              pada konnyaku sudah dikenal baik bagi tubuh, bisa   memastikan agar pengguna tidak mengalami cedera
              membantu kita mengontrol gula darah, menurunkan   selama berolahraga.
              berat badan, mengurangi LDL kolesterol, serta      Bisnis lainnya pun mengalami kemandekan, sebut
              menyimpan beragam manfaat lainnya.              saja investasi terbaru Bams pada klinik ketampanan
                                                              Menology by ZAP. “Saat harus berada di rumah saja,
              meNgukuhkaN Posisi kala PaNdemi                 tidak banyak orang yang memikirkan untuk tetap
              Dalam wawancara dengan Women’s Obsession        tampil tampan,” ujarnya sambil tertawa. Namun, di
              beberapa waktu lalu, Bams mengatakan bahwa      balik itu, ada pula bidang usahanya yang mengalami
              perusahaannya turut terdampak pandemic Covid-19   kemajuan, seperti homeware dan home appliances.
              yang tengah melanda di seluruh dunia. Menghadapi   Tetap optimis, Bams mendapatkan dukungan yang
              kondisi sulit, perusahaan harus menerapkan      besar dari keluarganya, terutama sang ibu. Mengaku
              kebijakan agar mampu bertahan hingga krisis ini   sebagai anak rumahan, baginya keluarga adalah
              berlalu. Pemotongan gaji karyawan memang tidak   nomor satu. Ketika bisnisnya mengalami kegagalan,
              dapat dihindarkan, karena beberapa unit usaha tidak   selama keluarganya baik-baik saja, dia yakin pasti akan
              dapat beroperasi, seperti 20Fit dan FitStop sejak   bisa bangkit kembali.












                                                                                                                       |  59
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64